Dini Hendarsih
Survivor Kanker Ovarium
Sumber: Majalah Trubus
“Setelah operasi kista, saya divonis kanker ovarium stadium IIIC dan harus menjalani kemoterapi rutin 3 minggu sekali setelah operasi. Namun, saya bersyukur mulai rutin mengonsumsi suplemen jamur maitake. Terbukti, selama menjalani kemoterapi, saya tidak merasakan efek samping yang berarti, apalagi dibandingkan pasien kanker pada umumnya. Empat bulan setelah menjalani kemoterapi, dokter menyatakan saya sudah terbebas dari kanker. Bahkan hingga hari ini pun, kondisi kesehatan saya semakin membaik.”